PORTAL BONTANG – Mengambil senjata pemicu keonaran di jalanan AS, dan mengirimnya ke rakyat Ukraina yang membutuhkannya untuk melawan tentara Rusia, menjadi gagasan di balik program ‘buyback’ senjata “Guns 4 Ukraine”.
Program ‘buyback’ ini diinisiasi oleh kepolisian Miami-Dade. Tapi bisakah senjata yang terkumpul langsung dikirim ke sana? Selengkapnya dilaporkan tim VOA dari Washington, DC. ***
ADVERTISEMENT